Friday, December 26, 2014

Maka tibalah saya di Thailand. Yay, akhirnya bisa meregangkan badan. Memang otot nggak bisa bohong, duduk di pesawat selama 3+ jam pegalnya alamaak. Eniweiii, tidak sabar rasanya keluar dari bandara untuk mengelilingi kota Bangkok yang pada tahun 2013 merajai Global Destination Cities Index yang diterbitkan oleh MasterCard atau dengan kata lain mendapatkan predikat Most Visited City in the World. Wuaah.. terbanyak dikunjungi sedunia! Kinda cool, isn't it? 

Halo! Blog ini sudah di-update ke versi terbaru, 
yaitu menjadi BARA TINTA
(baratinta.blogspot.com)

Konten artikel ini selengkapnya dapat ditemukan
di link berikut di BARA TINTA.

Thank you! See you there...!!
 
  
Karena kami berjumlah 5 orang, maka nggak boleh naik taksi yang reguler (maksimum 4 orang). Karena itu kami naik taksi besar (Innova) ini. Biaya yang dipatok 600 Baht sampai ke BTS Phra Khanong. ƪ(° ̯˚ ʃ) ...

Share/Bookmark

2 comments:

  1. wow....pengalaman yg seru2 bgt ,sampai rasanya sampai pengen cepat2 terbang ke bangkok,thanks share nya ya.

    ReplyDelete
  2. wow....pengalaman yg seru2 bgt ,sampai rasanya sampai pengen cepat2 terbang ke bangkok,thanks share nya ya.

    ReplyDelete